Friday, June 29, 2007

Tips Mengatasi Gigi Berlubang Selama Hamil

Mengatasi Gigi Berlubang Selama Hamil sebetulnya bisa dikatakan mudah, asal kita mau konsisten melakukannya.


Inilah Tips Mengatasi Gigi Berlubang Selama Hamil:
  • Cek kesehatan gigi ke dokter, minimal enam bulan sebelum merencanakan kehamilan
  • Jaga kesehatan gigi selama hamil dan bila perlu periksakan ke dokter gigi minimal sekali selama kehamilan
  • Gosok gigi minimal dua kali sehari dan gunakan pasta gigi yang meyegarkan mulut dan tidak membuat mual
  • Kurangi konsumsi makanan manis dan asam, sebab berpotensi menyebabkan kerusakan gigi.
  • Makan makanan bergizi, terutama yang berkalsium, bervitamin B12, dan C. Kandungan ini sangat baik untuk kesehatan gigi dan gusi.
Demikian Tips Mengatasi Gigi Berlubang Selama Hamil, semoga bermanfaat bagi ibu yang sedang hamil.

Sumber : kemangmedicalcare.com

Related Posts:

  • Memilih Olah Tubuh Yang Baik Untuk Anak Olahraga seperti lari atau gym sedang sangat menjamur dan 'naik daun' di kalangan orang dewasa. Kita juga tahu bahwa aktivitas tubuh juga harus dilakukan oleh Si Kecil untuk menjaga kesehatannya. Lalu, apakah anak-anak juga… Read More
  • 5 Cara Menghentikan Penggunaan Dot Pada Anak Kebanyakan anak masih mengenakan dot atau mengempeng hingga usia 3-5 tahun. Padahal, kebiasaan mengempeng ini dapat memberikan dampak buruk untuk pertumbuhan gigi Si Kecil. Kebiasaan menghisap dot ini didasari naluri alami … Read More
  • Tips Mengajarkan Anak Untuk Mengendalikan Diri Kita mungkin pernah mendengar istilah “Pojok Hukuman”, di mana anak kita diminta ke satu tempat atau sudut rumah untuk “merenungkan” kesalahan yang telah mereka perbuat. Tapi, “pojok” tersebut sebenarnya kurang pas jika kit… Read More
  • 4 Trik Agar Tidur Si Kecil Lebih Nyenyak Seperti yang sudah kita tahu, bayi usia 1-18 bulan memerlukan kurang lebih 15 jam untuk tidur. Sedangkan, anak di atas 18 bulan membutuhkan sekitar 8 hingga 9 jam dalam sehari untuk tidur. Seringkali yang menjadi persoalan … Read More
  • Cara Mengatasi Batuk Pada Anak Dengan Bahan Alami Meski batuk bukan termasuk penyakit, tetapi batuk pada anak nggak boleh dianggap sepele. Karena batuk yang tidak reda dan berlarut-larut bisa menggangu kesehatan anak. Anak menjadi lelah akibat batuk hingga menurunnya nafsu… Read More